Search

Selain Pak Tarno, 5 Pesulap Tanah Air Juga Punya Istri Cantik - MataMata.com - matamata.com

Ury Rafael - Romy Rafael. (Instagram/@romyrafaelmind)

Matamata.com - Masih ingat dengan pesulap Pak Tarno? Belakangan namanya kembali menjadi buah bibir lantaran menikahi wanita muda nan cantik.

Pak Tarno diketahui memperistri seorang pramugari cantik. Bahkan jarak usia keduanya digadang-gadang terpaut 30 tahun.

Selain Pak Tarno, sederet pesulap ini juga memiliki istri yang cantik. 

Penasaran nggak nih dengan istri dari deretan pesulap tanah air?

Berikut 5 sosoknya telah dirangkum oleh Matamata.com :

1. Sara Wijayanto - Demian

Sara Wijayanto - Demian. (Instagram/_demian.aditya_)
Sara Wijayanto - Demian. (Instagram/_demian.aditya_)

Sara Wijayanto yang merupakan kakak dari Adinia Wirasti ini dipersunting oleh illusionist tanah air bernama Demian Aditya. Sosoknya pun merupakan salah satu illusionist yang paling populer di Indonesia.

Sedangkan sang istri, dikenal sebagai seorang paranormal tanah air yang juga tak kalah tenar.

2. Ury Rafael - Romy Rafael

Ury Rafael - Romy Rafael. (Instagram/@romyrafaelmind)
Ury Rafael - Romy Rafael. (Instagram/@romyrafaelmind)

Siapa sih yang nggak kenal dengan Romy Rafael? Sosoknya dikenal sebagai pakar hipnotis tanah air yang populer di Indonesia. Sosoknya yang sempat menjadi juri di ajang pencarian bakat pesulap di salah satu televisi swasta.

Tak hanya laris manis di dunia entertainment, ia juga memiliki istri yang cantik memukau bernama Ury Rafael.

3. Ade Andrini - Galih Montana

Ade Andrini - Galih Montana. (Instagram/@galihmontana)
Ade Andrini - Galih Montana. (Instagram/@galihmontana)

Sosok yang satu ini dikenal sebagai Techno Illusionist yang cukup tenar di tanah air. Ia juga sering tampil di berbagai acara layar kaca.

Galih Montana juga memiliki istri yang mencuri perhatian yang bernama Ade Andrini.

4. Wika Vernon - Bow Vernon

Wika Vernon - Bow Vernon. (Instagram/@wika.vernon)
Wika Vernon - Bow Vernon. (Instagram/@wika.vernon)

Selain jadi pesulap populer di tanah air, Bow Vernon juga jadi aktor di balik suksesnya film horor The Sacred Riana. Di balik kesuksesannya ini, ia memiliki istri cantik memukau bernama Wika Vernon. Keduanya kerap tampil kompak dan mesra dalam unggahan akun Instagram masing-masing loh.

5. Benazir Endang - Limbad

Benazir Endang - Limbad. (Instagram/@siantang.update)
Benazir Endang - Limbad. (Instagram/@siantang.update)

Pesulap Limbad juga memiliki istri kedua yang cantik bernama Benazir Endang. Keduanya telah menikah secara siri pada tahun 2010 dan telah dikaruniai satu orang anak bernama Lim Bintang.

Wah, beneran cantik-cantik semua nih istri pesulap tanah air. Gimana menurutmu?

Let's block ads! (Why?)

https://www.matamata.com/life/2019/11/25/141227/selain-pak-tarno-5-pesulap-tanah-air-juga-punya-istri-cantik

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Selain Pak Tarno, 5 Pesulap Tanah Air Juga Punya Istri Cantik - MataMata.com - matamata.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.